Securing Microservice Environment

Durasi Pelatihan : 3 Hari

Minta Penawaran

Metodologi pengembangan sistem aplikasi berkembang cepat. Microservice menjadi bagian dari sebagian besar aplikasi yang ada saat ini, dengan tujuan memudahkan dan menyederhanakan pengembangan aplikasi, dengan fleksibilitas yang tinggi. Akan tetapi, dengan semakin banyak titik, semakin besar area penyerangan yang bisa dilakukan oleh para hacker untuk menyusup ke dalam suatu sistem aplikasi maupun basis data. Oleh karena itu, pengembang tetap perlu mempertimbangkan strategi keamanan microservice yang dipergunakannya. 

Pelatihan ini memberikan pengetahuan dan kemampuan untuk melakukan pengamanan terhadap lingkungan kerja microservice berbasis best practice. 

Mengapa mengikuti pelatihan di Eduparx?

Kami berpengalaman dalam pelatihan IT sejak 1991 dan terus berkembang menjadi lembaga pelatihan terbaik di Indonesia

Instruktur berpengalaman

Pemateri yang ahli dibidangnya dan diakui secara internasional

Kelas Interaktif

Kelas pelatihan dengan porsi 70% praktek dan 30% teori

Sertifikat Pelatihan

Dapatkan pengakuan kemampuan anda yang bisa dibuktikan

Platform Pembelajaran

Materi dan kebutuhan dapat anda akses dari mana saja

Apa yang akan anda pelajari?

Dengan mengikuti pelatihan ini anda akan mempelajari:

  1. Pengenalan Teknologi dalam Building Block pengembangan Sistem Informasi / Aplikasi
  2. Arsitektur Monolitik
  3. Service-Oriented Architecture (SOA)
  4. Kekurangan dan Kelebihan Microservice
  5. Ancaman aplikasi
  6. Ancaman pada Microservice
  7. Strategi keamanan